Postingan

TINDANGAN PERTAMA DENGAN SISTEM RICE | PERTEMUAN 14

Gambar
Untuk memperoleh prestasi olahraga diperlukan bibit olahragawan yang didapat melalui pembinaan dan seleksi secara berlanjut melalui pendekatan ilmiah. Keunikan atlet akan semakin menjadi bilamana mereka berkecimpung dalam olahraga prestasi. Aktivitas fisik tidak lepas dari cedera baik cedera ringan maupun berat. Keunikan dari setiap cabang olahraga, menjadi ciri pula dari cedera yang terjadi. Beberapa macam cedera olahraga yang sering terjadi antara lain cedera tendon, cederae patah tulang, cedera pada jaringan lunak, cerai sendi/dislokasi, dan kejang otot. Agar terhnindar dari cedera,atlet dan pelatih berusaha dengan cara : Latihan kondisi : persiapan latihan fisik sebelum masa kompetisi yang dirancang leh dokter dan pelatih dalam penyusunan program latihan Pemanasan : mempersiapkan tubuh secara fisik dan psikologis Peregangan : mengurangi cedera dengan meluaskan dimensi gerak Ketidak seimbangan otot : ketidak seimbangan antara kekuatann otot dengan kelompok otot lainnya yang berguna

JENIS CIDERA RINGAN, SEDANG, BERAT DAN CIDERA LAINNYA | PERTEMUAN 13

Gambar
  1.Luka      Luka merupakan hilang atau pun rusaknya sebagian dari jaringan tubuh. Dimana     luka ini banyak faktor penyebabnya. Diantara penyebab dari luka iyalah akibat dari benda tajam atau tumpul, ledakan, zat kimia, sengatan listrik, atau pun gigitan hewan.             Menurut Koiner dan Taylan, luka adalah terganggunya(disruption) integritas normal dari kulit dan jaringan di bawahnya yang terjadi secara tiba-tiba atau disengaja, tertutup atau terbuka, bersih atau terkontaminasi, superficial atau dalam.Luka adalah suatu gangguan dari kondisi normal pada kulit ( Taylor, 1997). Luka adalah kerusakan kontinyuitas kulit, mukosa membran dan tulang atau organ tubuh lain(Kozier, 1995). 2.Lecet     lecet merupakan putusnya jaringan kulit ketika bergesekan dengan permukaan yang kasar dan terjadi pemotongan pada lapisan kulit.contohnya terpelset saat berlari atau terjatuh yang mengaakibatkan terjadinya lecet.        3.Lepuh            Lepuh merupakan kantong cairan yang terbentuk dikulit,

PINGSAN DAN KEJANG DALAM OLAHRAGA | PERTEMUAN 12

Gambar
  Olahraga merupakan aktivitas yang menyehatkan fisik dan juga mental. Namun, dalam keadaan tertentu, olahraga justru dapat berakibat fatal hingga membuat seseorang kehabisan tenaga, pingsan, hingga kematian akibat serangan jantung. Kondisi yang membahayakan ini dapat terjadi karena terlalu memaksakan diri yang tidak terbiasa berolahraga. Belakangan ini tentunya ada banyak 'atlet' dadakan yang gemar ikut festival lari-lari lucu yang kerap diadakan. Padahal tiap hari, boro-boro, olahraga tiap sore, bergerak dari meja kerja saja pun enggan. Kalau sudah begini banyak orang yang kerap memaksakan diri untuk ikut olahraga berat dan jarak jauh demi banyak hal termasuk untuk eksistensi dan unggahan media sosial. Tiba di hari H marathon, tubuh dan kaki dipaksa untuk 'bekerja keras.'         Saat terlalu memaksakan berolahraga melewati ambang batas kemampuan diri, tubuh juga dapat mengalami hyperventilation atau bernapas terlalu cepat. Normalnya, dalam satu menit laki-laki dapat

KLASIFIKASI CEDERA DALAM OLAHRAGA | PERTEMUAN 11

Gambar
  KLASIFIKASI CEDERA DALAM OLAHRAGA Klasifikasi Cedera Olahraga Secara umum cedera olahraga diklasifikasikan menjadi 3 macam, yaitu :  a. Cedera tingkat 1 (cedera ringan) Pada cedera ini penderita tidak mengalami keluhan yang serius, namun dapat mengganggu penampilan atlit. Misalnya: lecet, memar, sprain yang ringan.  b. Cedera tingkat 2 (cedera sedang) Pada cedera tingkat kerusakan jaringan lebih nyata berpengaruh pada performance atlit. Keluhan bias berupa nyeri, bengkak, gangguan fungsi (tanda-tanda inplamasi) misalnya: lebar otot, straing otot, tendon-tendon, robeknya ligament (sprain grade II).  c. Cedera tingkat 3 (cedera berat) Pada cedera tingkat ini atlit perlu penanganan yang intensif, istirahat total dan mungkin perlu tindakan bedah jika terdapat robekan lengkap atau hamper lengkap ligament (sprain grade III) dan IV atau sprain fracture) atau fracture tulang. d. Strain dan Sprain Strain dan sprain adalah kondisi yang sering ditemukan pada cedera olahraga. 1. Strain        St

LATIHAN PEMANASAN DAN PENDINGINAN | PERTEMUAN 10

Gambar
  A. Pengertian Pemanasan Pemanasan adalah serangkaian kegiatan fisik yang membantu tubuh untuk lebih siap menjalani olahraga. Dimanapun tempat olahraganya, baik di tempat fitnes, maupun di tumah, pemanasan wajib dilakukan sebelum memulai olahraga. Pasalnya, dengan melakukan pemanasan yang tepat, otot akan menjadi lebih lentur dan kuat, sehingga dapat melakukan gerakan olahraga atau latihan fisik dengan lebih baik.   B. Manfaat Pemanasan Sebelum Olahraga Pemanasan bisa dilakukan dengan beragam cara, tergantung jenis olahraga yang akan di lakukan. Agar bisa membuat kegiatan olahraga lebih aman dan nyaman, seseorang dianjurkan untuk melakukan pemanasan setidaknya 5−10 menit. Secara umum, ada banyak manfaat melakukan pemanasan sebelum olahraga, di antaranya: · Meningkatkan aliran darah dan pasokan oksigen ke seluruh jaringan tubuh · Meningkatkan hormon kortisol dan adrenalin untuk menghasilkan energi yang diperlukan saat berolahraga · Membuat sendi dan otot lebih kuat dan lentur sehingga

LATIHAN - LATIHAN PROGRESIF | PERTEMUAN 9

Gambar
Tubuh adalah mesin yang dapat beradaptasi dengan luar biasa. Jika Anda berulang kali mengekspos diri Anda pada jenis stres fisik baru, tubuh Anda akan mengubah dirinya sendiri untuk memenuhi tantangan tersebut. Inilah sebabnya mengapa ketika Anda mulai mengangkat beban, Anda menjadi lebih kuat – otot dan sistem saraf Anda berkembang untuk memenuhi permintaan yang meningkat. Tetapi tubuh Anda juga luar biasa efisien, itulah sebabnya hasil Anda akan stabil jika latihan Anda terlalu rutin. Setelah hal-hal baru menghilang dan otot Anda menyesuaikan diri dengan stres, tidak ada lagi alasan untuk membuang energi dan sumber daya untuk penyesuaian lebih lanjut. Untuk terus mendapatkan ukuran dan kekuatan, Anda perlu memberi otot Anda alasan untuk terus tumbuh – dan “kelebihan beban progresif” menyediakannya. Kelebihan beban progresif mungkin merupakan prinsip terpenting dalam latihan kekuatan, yang didefinisikan sebagai peningkatan sistematis dalam frekuensi, volume, dan intensitas latihan dal

PERILAKU DALAM KEGIATAN OLAHRAGA | PERTEMUAN 8

Gambar
  A. Pengertian Perilaku Perilaku merupakan hasil daripada segala macam pengalaman serta interaksi manusia dengan lingkunganya yang terwujud dalam bentuk pengetahuan, sikap dan tindakan. Perilaku merupakan respon atau reaksi seorang individu terhadap stimulus yang berasal dari luar maupun dari dalam dirinya. Manusia sebagai makhluk sosial. Dalam bergaul, kita perlu memupuk sikap menolong terhadap teman yang membutuhkan pertolongan. Tanamkan dalam diri sikap peduli terhadap sesama. Manusia adalah makhluk ciptaan Tuhan yang Maha Esa paling sempurna. Manusia dibekali akal, pikiran, dan budi pekerti. Oleh karena itu, manusia sering dikatakan sebagai makhluk bermoral sekaligus makhluk sosial. Sebagai makhluk sosial yang berakal budi, kamu harus berperilaku terpuji dalam kehidupan sehari-hari.    B. Perilaku Terpuji Perilaku terpuji adalah perbuatan atau tindakan seseorang yang hasilnya akan bermanfaat bagi orang lain. Perilaku ini hendaknya ditiru dalam kehidupan sehari-hari. Perilaku terpu